Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2008

From Zero to Hero, From Nothing to something

Kisah Daud di Goa Adulam (1 Sam 22) tempat Daud berkumpul dengan 400 org (diantaranya orang yg dalam kesukaran, setiap org yg sakit hati, yang dikejar kejar oleh tukang piutang, dll - 1 Samuel 22:2) Gua adulam menjadi suatu tempat dimana 400 org tersebut dipimpin, dilatih,dipersiapkan oleh Daud menjadi org org yg berbeda in the end bisa dilihat di 2 samuel 23 :8 - 39 mereka menjadi pahlawan pahlawan bagi Daud. ada beberapa kunci-kunci yg bisa dilihat disini 1) mereka menyerahkan diri dalam totalitas dalam pimpinan sang pemimpin (Daud) - sebagai pemimpin yg baik harus mau dipimpin (hal ini berkaitan dengan penyerahan total utk mau dipimpin/ di ajar / dibentuk) demikian jg halnya kita perlu untuk menyerahkan diri kita secara total kepada Tuhan agar kita mau dibentuk, dipimpin atas apa yg menjadi kehendak Tuhan ketimbang apa yg menjadi kehendak pribadi (keinginan daging) kita. Bersambung....

Update News - Ci Jacqlien Cellose - October 2008

Gambar
Update News dari Ci Jaclien Cellose (Ci Ekin), diambil dari blog Ci Julita Manik berikut update newsnya Sejak bulan April saya sudah jarang menyanyi... Awalnya ada benjolan di tengkuk saya yang cepat sekali berkembangnya. Dalam 10 hari dari 2 benjolan berkembang menjadi 15 benjolan. Dan lama kelamaan kondisi saya semakin memburuk. Bila penyakit ini sedang kumat, saya menggigil dan seluruh tubuh sakit sekali seperti ditusuk pisau. Saya sudah konsultasi kepada 7 dokter. Ada yang mengatakan saya menderita kanker lymphoma (kanker kelenjar getah bening) , bahkan ada yang mengatakan saya mengidap AIDS . Saya drop sekali mendengarnya. Apalagi banyak orang yang menghakimi saya ketika mengetahui saya sakit, mengatakan bahwa saya pasti ada dosa, sehingga mengalami penyakit ini. Puji Tuhan, hasil lab berikutnya menyatakan saya negatif AIDS. Semakin hari tidak hanya tubuh, tapi iman saya pun merosot. Terngiang-ngiang di telinga saya perkataan orang-orang yang menghakimi saya, dan saya berkata kepa...

Mendengar Suara Tuhan

Gambar
Mendengar Suara Tuhan - Sumber : Jawaban.com - Ada seseorang yang tak punya makanan apapun untuk keluarganya. Ia masih punya bedil tua dan tiga butir peluru. Jadi, ia putuskan untuk keluar dan menembak sesuatu untuk makan malam. Saat menelusuri jalan, ia melihat seekor kelinci dan ia tembak kelinci itu tapi luput. Lalu ia melihat seekor bajing, dia tembak tapi juga luput lagi. Ketika ia jalan lebih jauh lagi, dilihatnya seekor kalkun liar diatas pohon dan ia hanya punya sisa sebutir pelor, tapi terdengar olehnya suatu suara yang berkata begini "Berdoalah dulu, bidik keatas dan tinggallah tetap terfokus." Namun, pada saat bersamaan, ia melihat seekor rusa yang adalah lebih menguntungkan. Senapannya ia turunkan dan dibidiknya rusa itu. Tapi lantas ia melihat ada ular berbisa diantara kakinya, siap-siap un...

IHAKA Ministry - Chapter List

IHAKA Ministry (Iman Harap Kasih) Citra Garden 3 Blok D2 no 19 - Jakarta Barat 11730 every friday 19:30 wib Pluit Mas V Blok D no 8 A - Jakarta Utara every thursday 19:30 wib Puncak Pesanggrahan VI no 10 Bukit Cinere - DEPOK every saturday 19:30 wib Perumahan Alam Sutra - Sutera Jelita II no 20 - Serpong Tanggerang every wednesday19:30 wib Mangga Besar - soon to be announced by Jan 2009 every Tuesday 19:30 wib Contact Person: Bpk Paulus Eko Diyanto +6281318387722

Cabang IHAKA - bertambah di Alam Sutra

Haleluya... Puji Syukur kepada Tuhan Yesus...yang memberikan kepada Ihaka Ministry sebuah tempat untuk bersama sama memuji dan memuliakan nama Tuhan. Untuk yang lain yang berminat untuk ikut & join silahkan cek alamat dibawah ini thanks a lot PD Ihaka Ministry cabang ke 4 - Chapter "ALAM SUTRA" Perumahan Alam Sutera Sutera Jelita II no 20 Serpong Tanggerang Contact Person : Bpk Paulus Eko Diyanto +6281318387722

Dalamnya KasihMu Bapa

Gambar
Dalamnya kasihMu Bapa Terlebih dari segalanya pengorbanan yang termulia selamat..kan ku Dengan darah yg tercurah Ampuniku Atas Dosa kubersyukur kepadaMu Oh YesusKu Reff : Engkau Kusembah, Kau yg terindah Pulihkanku dengan darahMu Engkau Kusembah , Bapa Mulia Seumur hidupku , kumau menyembahMu TW - Dalamnya kasihMu Bapa